berita69.org, Jakarta Pernah merasa rumah terlalu panas atau gelap meski sudah banyak lampu dan kipas angin?
Salah satu penyebabnya bisa jadi adalah pilihan warna cat yang kurang tepat.
Tanpa disadari, warna cat rumah punya pengaruh besar terhadap suhu dan pencahayaan ruangan.
Jika kamu ingin rumah yang sejuk dan terang tanpa boros listrik, maka memilih warna cat yang cerdas adalah kuncinya.
Desain rumah minimalis yang kini digandrungi menekankan efisiensi, termasuk dalam hal energi alternatif.
Kombinasi cat yang tepat bisa membantu menurunkan suhu ruangan, memantulkan cahaya alami dengan lebih baik, dan bahkan membuat rumah terasa lebih lapang.
Jadi, tak hanya soal estetika, warna juga soal strategi.
Berikut 7 tips memilih warna cat rumah minimalis agar hemat listrik, baik untuk cat luar maupun dalam rumah.